Rabu, 25 April 2012

River of Lanterns

Download novel gratis
Novel versi Pdf
Penulis: Ching Yun Bezine


Dua wanita dengan dua jalan berbeda, di negeri yang tengah bergolak.
Peony, gadis desa dengan semangat membara. Tak peduli akan bahaya, ia bergabung bersama seorang pimpinan pemberontak dengan ambisi menyala yang membuatnya menjadi sosok licik dan kejam, seperti musuh-musuhnya.

Lotus, gadis cantik dari keluarga bangsawan. Ayahnya memanfaatkannya sebagai pion dalam suatu permainan curang dan penuh keserakahan. Ia melarikan diri dan menikah dengan seorang pria yang baik - terlalu baik untuk bisa bertahan di masa penuh kejahatan tak terkendali.

Berlatar belakang Cina di abad ke-14, di tengah masa-masa penuh pergolakan dan perebutan kekuasaan, kisah ini bercerita tentang nasib suatu negara besar serta lahirnya sebuah dinasti baru - Dinasti Ming - yang mengakhiri kekuasaan bangsa Mongol di Cina.


0 komentar:

Posting Komentar